Tentang Mei Yamaguchi
Juara Dunia DEEP Jewels Mei Yamaguchi lahir di Tokyo dan mulai mempelajari karate di usia 6 tahun karena ingin menjadi bintang film seperti Jackie Chan. Ia bersekolah di Los Angeles, dan bertumbuh besar membagi waktunya antara tinggal di Amerika Serikat dan Jepang. Setelah mengalami kejadian tragis karena ibunya meninggal dunia karena penyakit yang dideritanya, Yamaguchi menemukan kedamaian dalam seni bela diri dan mulai tekun berlatih.
Setelah kembali ke Jepang, ia menjalani debut seni bela diri campuran profesional pada 2007, serta memenangi turnamen empat-orang dua tahun kemudian demi menjadi Juara Valkyrie Featherweight. Pada 2015, Yamaguchi merebut gelar kejuaraan kedua dalam kariernya dengan mengalahkan tiga lawan berat demi memenangi DEEP Jewels Featherweight Grand Prix. Setelah kesuksesan besar di Jepang, ia akhirnya mencetak debut di ONE Championship pada Mei 2016 dalam perebutan gelar Kejuaraan Dunia ONE Women’s Atomweight yang pertama kali, dimana ia beradu selama lima ronde melawan Angela Lee.
Terlepas dari usaha luar biasa yang menjadi ujian terbesar bagi Lee sampai saat itu, Yamaguchi harus mengakui keunggulan lawannya lewat sebuah keputusan mutlak di laga yang meraih beberapa penghargaan ‘Bout of the Year‘. Setelah mengambil waktu memperbaiki kesalahan yang ia lakukan pada saat itu, veteran Jepang ini kembali bangkit dengan kemenangan besar melawan penantang kuat seperti Jenny Huang dan Gina Iniong demi meraih perebutan gelar selanjutnya, dan ia pun terus melanjutkan misinya untuk menjadi Juara Dunia sampai saat ini.
Rekor ONE Championship
Hasil Gelaran
Hasil | Metode | Ronde | Metode dan ronde | Lawan | Lawan dan gelaran | Negara | Tanggal | Gelaran | |||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
SERI
Technical Decision
TD
R1 (12)
|
Technical Decision
R1 (12)
|
R1 (12) |
Danielle KellyAmerika Serikat
|
Amerika Serikat |
ONE X |
||||||
KALAH
Keputusan Mutlak
UD
R3 (5:00)
|
Keputusan Mutlak
R3 (5:00)
|
R3 (5:00) |
Jihin RadzuanMalaysia
|
Malaysia |
BAD BLOOD |
||||||
KALAH
Keputusan Mutlak
UD
R3 (5:00)
|
Keputusan Mutlak
R3 (5:00)
|
R3 (5:00) |
Julie MezabarbaBrasil
|
Brasil |
Empower |
Mei Yamaguchi and Julie Mezabarba kicked off ONE: EMPOWER with this 💥 matchup! #ONEEmpower |
|||||
KALAH
Keputusan Mutlak
UD
R3 (5:00)
|
Keputusan Mutlak
R3 (5:00)
|
R3 (5:00) |
Denice ZamboangaFilipina
|
Filipina |
King of the Jungle |
Denice Zamboanga 🇵🇭 defeats Mei Yamaguchi 🇯🇵 |
|||||
MENANG
Keputusan Mutlak
UD
R3 (5:00)
|
Keputusan Mutlak
R3 (5:00)
|
R3 (5:00) |
Jenny HuangTaipei, China
|
Taipei, China |
CENTURY PART II |
Mei Yamaguchi digs DEEP to edge out Jenny Huang and secure a unanimous decision victory in front of a raucous home crowd! 🇯🇵 |
|||||
MENANG
Submission
SUB
R1 (3:46)
|
Submission
R1 (3:46)
|
R1 (3:46) |
Laura BalinArgentina
|
Argentina |
Enter The Dragon |
Mei Yamaguchi pulls off a slick armbar on Laura Balin in the first round, staking her claim to a ONE Atomweight World Title shot! 🇯🇵 |