Tentang Saw Ba Oo
Status: Mantan Atlet ONE
Secara tidak mengejutkan, warga Kayin State Saw Ba Oo awalnya memasuki perjalanan dalam dunia bela diri melalui disiplin striking tradisional negaranya, lethwei. Tetapi awalnya ia mendapatkan penolakan dari ibunya, dimana anak muda ini akhirnya berkompetisi secara diam-diam. Karena gairahnya dalam olahraga ini, ibunya menyerah dan kini ia berlatih atas izin orang tuanya.
Telah memiliki beberapa laga ONE Championship di bawah sabuknya, Saw Ba Oo mencetak debut profesionalnya di ajang perdana organisasi ini di Myanmar, ONE: KINGDOM OF WARRIORS, pada tahun 2015. Malam itu, ia mencapai babak final dari ONE Myanmar Lightweight Tournament dengan sebuah TKO pada ronde pertama atas Dawna Aung, namun akhirnya tak dapat merebut gelar tersebut.
Namun ia tetap memiliki determinasi, dan mencetak penampilan kembali yang sukses di dalam Circle pada bulan Oktober 2016 di ajang ONE: STATE OF WARRIORS dengan sebuah kemenangan TKO lain, kali ini atas lawannya Kyal Sin Phyo.
Rekor ONE Championship
Hasil Gelaran
Hasil | Metode | Ronde | Metode dan ronde | Lawan | Lawan dan gelaran | Negara | Tanggal | Gelaran | |||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
KALAH
Keputusan Terbelah (Split Decision)
SD
R3
|
Keputusan Terbelah (Split Decision)
R3
|
R3 |
Phoe ThawMyanmar
Hero’s DreamNov 3, 2017
|
Myanmar | Nov 3, 2017 |
Hero’s DreamNov 3, 2017
|